#SharingwithBlogger: Strategi Menjaga Semangat Menulis Jangka Panjang dan Cara Mengatasi Writer's Block

Poster Sharing with Blogger. Dok Pribadi Bisnismuda.id

Poster Sharing with Blogger. Dok Pribadi Bisnismuda.id

Like


Ingin menghasilkan cuan dari menulis, namun sudah kena writer’s block? Gimana ya, solusinya?

Writer’s block adalah salah satu musuh utama penulis. Ketika ingin menghasilkan sebuah karya, biasanya seorang penulis akan dihantui oleh beberapa kegelisahan.

Mulai dari apakah artikel saya nantinya disenangi pembaca?, apakah hasilnya bagus?, apakah akan memiliki banyak pembaca?. 

Alhasil, belum mulai menciptakan sebuah karya, penulis tersebut sudah merasa stress. Tulisannya pun hanya jadi draft saja. 

Cari tahu solusinya dengan mengikuti Talkshow Sharing with Blogger "Strategi Menjaga Semangat Menulis Jangka Panjang dan Cara Mengatasi Writer’s Block", bersama Y. Edward Horas S., Founder Cerpen Sastra Group. 



Catat Tanggalnya:

  1. Hari, Tanggal: Sabtu, 16 Maret 2024
  2. Waktu: 16.00-17.00
  3. Tempat: Via Zoom

Segera daftarkan dirimu di link berikut ini : bit.ly/LetsBlogging

Event Selanjutnya:
 #NgobrolAsyik: Prospek Saham IPO dan Sektor yang Cuan di Tahun 2024!

Punya opini atau artikel untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".

Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!

Gabung juga yuk di komunitas Telegram kami! Klik di sini untuk bergabung!