Makin Cuan, Bisa Reedem hingga Rp500 Ribu! Cekidot, Ini Syaratnya

Skema Reedem Poin 2025 (Dokumen Bisnis Muda)

Skema Reedem Poin 2025 (Dokumen Bisnis Muda)

Like

Tahun baru, tambah cuan di Bisnis Muda! Ola, be-emers, mimin mau menyampaikan kabar gembira ini, uhuy. Di tahun baru ini, mimin mau tambah kuota reedem dan nominalnya lho! 

Ada yang penasaran dan pengin ikutan? Nah, begini caranya! 
 

Syarat dan Ketentuan Reedem Poin 2025

Sebelum mimin, spill berapa sih nominal reedem poin 2025, yuk simak syarat dan ketentuan reedem poin di tahun ini: 
  • Terdaftar sebagai member Bisnis Muda
  • Menulis minimal 15 artikel setiap bulannya.
  • Memiliki views pada google analytics minimal:
    > Untuk reedem E-Wallet Rp50.000 minimal memiliki total 2000 views google analytic
    > Untuk reedem E-Wallet Rp100.000 minimal memiliki total 3000 views google analytic
    > Untuk reedem E-Wallet Rp150.000 minimal memiliki total 4000 views google analytic
    > Untuk reedem E-Wallet Rp200.000 minimal memiliki total 5000 views google analytic
    > Untuk reedem E-wallet Rp500.000 minimal memiliki 100.000 views google analytics
  • Views Google Analytics berbeda dengan views dashboard dan hanya diketahui oleh tim Bisnis Muda. Oleh karena itu, akan diupdate di WAG Bisnis Muda perolehan views yang didapatkan oleh penulis.
  • Penambahan poin berdasarkan views akan dilakukan secara manual oleh admin Bisnis Muda setiap bulannya. 
  • Member yang mendapat tambahan poin akan diinfokan oleh admin, apabila artikel sudah mencapai di angka 1500, 2000, 3000, dan 10,000 di WAG Bisnis Muda.
  • Melakukan reedem poin maksimal di tanggal 27 bulan berjalan jam 9 pagi.


Kamu Bisa Nambah Poin Kalau

Dokumen Bisnis Muda

Dokumen Bisnis Muda

Kamu bisa tambah poin dengan mengikuti aktivitas di atas ya be-emers! Makin rajin nulis dan share artikel, maka kamu makin cepet reedem poin nih!

 

Emang Bisa Reedem Apa Aja sih Min?

Di tahun baru ini, kamu bisa reedem berbagai hadiah menarik, mulai dari merchandise Bisnis Muda hingga E-Wallet hingga Rp500.000 setiap bulannnya! 

Cekidot, jumlah poin yang mesti dapet poin berapa aja nih be-emers!
 

Jumlah Poin

Jumlah Poin


Cuss, makin semangat nulisnya! Soalnya hadiah reedem poin makin gede! Mulai dari tanggal 27 Januari ini, kamu sudah bisa melakukan reedem seperti biasa ya be-emers!