
Kerajinan tangan berupa hampers (sumber gambar : freepik)
Like
Momen Ramadan membawa cuan diberbagai sektor! Begitu juga dengan sektor bisnis kerajinan tangan. Itulah yang dirasakan oleh Kak Jennifer, Founder Mr Generie.
Kak Jennifer dengan karyanya berupa Mr. Generie yang bisa dilihat di marketplace Mr. Generie maupun sosial media seperti instagram Mr. Generie.
Apalagi momen bulan Ramadan saat banyak orang memiliki penghasilan tambahan dari THR, momen ini harus dimanfaatkan oleh pengusaha untuk menghasilkan cuan.
Baca Juga: Peluang Cuan! Strategi Sukses Bisnis Kerajinan Tangan di Bulan Ramadan ala Mr Generie
3 Alasan Usaha Kerajinan Tangan Bisa Cuan di Bulan Ramadan
Berikut ini ada 3 alasan mengapa pengusaha kerajinan tangan harus memanfaatkan momen Ramadan ini1. Peningkatan Permintaan Berbagai Barang dan Jasa
Seiring dengan kebutuhan yang terus meningkat di bulan Ramadan, peningkatan permintaan juga terjadi di masyarakat baik dari segi konsumsi maupun yang lainnya.Oleh sebab itu, manfaatkan momen ini untuk menciptakan produk yang berhubungan dengan tema Ramadan dan Hari Raya.
Tulis Komentar
Anda harus Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.