Lepas dari Middle Income Trap dengan Langkah Sederhana

Like

3. Kondisi politik negara yang stabil. Ini juga dapat diamati pada negara tetangga yaitu Malaysia dan Thailand. Karena kestabilan politik membuat kedua negara itu mampu keluar dari jebakan pendapatan kelas menengah.

4. Meningkatkan standar pendidikan. Peningkatan sektor pendidikan dapat membantu meningkatkan produktivitas ekonomi, menyediakan tenaga terampil yang dibutuhkan untuk mengejar inovasi, dan membuka peluang bagi mereka yang tidak memiliki keterampilan yang memadai.

5. Menormalkan upah minimum regional (UMR) dan meningkatkan produktivitas. Yang artinya upah harus distandarkan dengan banyak negara, dan pada saat yang bersamaan produktivitasnya juga harus disamakan dengan negara lain. Jika upah di negara tersebut tinggi, tetapi produktivitasnya rendah, maka investor tidak akan tertarik untuk berinvestasi di negara tersebut. 

Baca Juga: Terbebas dari Middle Income Trap, Ini 7 Caranya!

6. Meningkatkan ekspor. Ekspor harus terus ditingkatkan, dimudahkan perizinannya, dan bahkan disubsidi oleh pemerintah. Inilah yang lagi-lagi dilakukan oleh negara Jepang, sehingga negara tersebut mampu keluar dari jebakan pendapatan kelas menengah.


7. Membangun industri yang mampu bersaing di pasar global. Juga mendukung masyarakatnya untuk menggunakan produksi buatan sendiri.

8. Bangun industri yang dapat memanfaatkan secara optimal Sumber Daya Alam (SDA) dan Sumber Daya Manusia (SDM). Yang hal itu memang melimpah di Indonesia.








----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung