Pilkada Serentak 2024, Apa yang Dibutuhkan dari Pemimpin Terpilih?

Like

4. Berintegritas Tinggi

Kita juga perlu pemimpin yang berintegritas. Artinya, mereka harus menjunjung tinggi nilai kejujuran, antikorupsi, dan etika dalam menjalankan pemerintahan. Tanpa integritas, segala rencana pembangunan hanya akan berakhir sebagai wacana kosong.
 

5. Peka terhadap Keberagaman

Indonesia kaya akan keberagaman budaya, agama, dan suku. Pemimpin terpilih harus mampu menjadi figur yang mempersatukan, menghormati perbedaan, dan memastikan setiap kelompok merasa diperhatikan.

Baca Juga: Pilkada Serentak: Membangun Indonesia Emas dari Tiap Daerah
 

Pilihan Ada di Tangan Kita!

Be-emers, sebagai pemilih, kita punya peran besar dalam menentukan siapa yang akan memimpin daerah kita. Mari gunakan hak pilih dengan bijak, kenali calon-calon pemimpin kita, dan tentukan pilihan berdasarkan rekam jejak dan visi mereka.

Pilkada Serentak 2024 bukan hanya tentang memilih, tapi juga tentang harapan. Yuk, kita pilih pemimpin yang mampu merealisasikan harapan kita demi masa depan yang lebih baik!

Jadi, Be-emers, apa harapan kalian untuk pemimpin terpilih nanti? Share di kolom komentar, ya!







---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung