Likes
2. Kerjasama dengan Koperasi Lain Membawa Masyarakat Sukses
Pupuk Kaltim bekerja sama dengan Koperasi dari Mekar Sari Guntung Sejahtera memberikan edukasi dan pendampingan bagi masyarakat untuk melakukan pertanian berkelanjutan.Kegiatan ini antara lain dilakukan dengan cara mengolah limbah menjadi pupuk organik.
Selain untuk pertanian berkelanjutan, pupuk organik ini juga dapat menambah pendapatan bagi warga, dan menjaga kelestarian lingkungan dari penumpukkan atau pun pembakaran sampah.
3. Koperasi Karyawan Pupuk Kaltim Membawa UMKM Kuliner di Sekitar Sukses
Dikutip dari timesindonesia.co.id, Pupuk Kaltim juga melakukan pembinaan dan memfasilitasi para pemilik UMKM khususnya kuliner, dengan cara menghimpun para UMKM tersebut dan menyatukannya di satu lokasi di Koperasi Karyawan (Kopkar) Pupuk Kaltim.Dengan cara ini, para UMKM tersebut tidak lagi berjualan keliling dengan dipikul atau pakai rombong.
Baca Juga: Tips Mengembangkan Usaha Koperasi
Tidak hanya kuliner, Kopkar Pupuk Kaltim ini juga menyediakan tempat untuk berjualan di Swalayan. Dan juga membantu pengusaha dan industri rumah tangga kecil yang ada di Bontang.
4. Kerjasama dengan Kemenkop untuk UMKM Sukses Ekspor
dikutip dari laman resmi pupukkaltim.com, Pupuk Kaltim juga bekerjasama dengan Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menenangkan (Kemenkop UKM) juga mendorong UMKM memiliki berdaya saing global.Kegiatan yang dilakukan melalui Bootcamp and Business Matching di Bali ini, antara lain mendampingi 30 UMKM untuk dipertemukan dengan calon pembeli (buyer) dari berbagai negara. Seperti Malaysia, Singapura, Thailand, Saudi Arabia, Afrika Selatan Jerman, dan Filipina.
Dan sudah ada yang berhasil ekspor. Contohnya produk abon ikan tuna yang dari UMKM Abon Jaya Mandiri. Wah seneng banget pasti ya, pelaku UMKM-nya!
#BisnisMudaWritingCompetition2025 #writingcompetition2025 #BisnisMudaxPupukKaltim
Tulis Komentar
Anda harus Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.