4. Pelanggaran Batasan Fisik Secara Perlahan
Edukasi mengenai bagian tubuh yang boleh dan tidak boleh disentuh wajib diberikan sejak dini nih, Be-emers.Anak harus diajarkan untuk berani berkata Tidak jika ada sentuhan yang membuat mereka merasa tidak nyaman. Dan itu berlaku untuk siapa pun.
Meskipun dilakukan oleh keluarga ataupun orang yang dikenal sekalipun.
5. Ancaman atau Manipulasi Perasaan
Sering kali, anak-anak ditakut-takuti atau dibuat merasa bersalah oleh pelaku agar tidak bercerita dan memendam semuanya sendirian nih, Be-emers.Pelajaran berharga yang bisakita terapkan adalah meyakinkan anak bahwa orang tua akan selalu menjadi tempat aman untuk bercerita.
Melalui kasus viral Aurelie Be-emers, kita semua diingatkan bahwa perlindungan anak dimulai dari keterbukaan komunikasi di dalam rumah.
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung
Kinanthi Ratri Sary
Tulis Komentar
Anda harus Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.