Lee Do Hyun dan si kembar
Lee Do Hyun kembali membintangi drama series dari Netflix sebagai Choi Kang Ho yang berjudul The Good Bad Mother. Ia diceritakan kembali menjadi anak kecil setelah terlibat kecelakaan tunggal dan membuat Kang Ho kembali tinggal di desa bersama ibunya dan bertemu dengan teman masa kecilnya Mi Joo.
1. Kemiripan sikap Kang Ho dan si kembar
Sejak tinggal di desa, Choi Kang Ho (Lee Do Hyun) telah menjalani hari-harinya sebagai anak umur 7 tahun. Ia berteman dengan si kembar Se Jin dan Yeo Jin. Mereka adalah anak kembar dari Mi Joo yang merupakan teman kecil Kang Ho. Karena hilangnya ingatan Kang Ho yang membawa dirinya kembali ke masa lalu sebagai anak usia 7 tahun, Kang Ho berteman dan bermain bersama si kembar di waktu-watu luang.
Beberapa kali kemiripan sikap dan wajah Kang Ho dan si kembar menjadi sorotan. Hal ini dapat dilihat dari senyum manis Kang Ho dan Se Jin serta mimik kesal Yeo Jin yang sangat mirip. Keduanya pun sangat tida menyukai wortel seperti Kang Ho. Kemiripan ini yang membuat para penonton berasumsi bahwa Kang Ho adalah ayah dari si kembar Se Jin dan Yeo Jin.
2. Mi joo pernah tinggal bersama Kang Ho
3. Kemistri ayah dan anak antara Kang Ho dan si kembar
4. Pengakuan langsung salah satu Si Kembar
5. Status pernikahan Mi Joo
Dari status pernikahan Mi Joo yang tidak jelas, serta keberadaan suaminya yang diceritkan berada di Amerika sudah pasti tidak benar. Hal ini yang menjadi benang merah kemungkinan Kang Ho adalah ayah si kembar, karena Kang Ho adalah satu-satunya orang yang bernah menjalin asmara dengan Mi Joo saat dulu. Apakah menurut kalian Kang Ho adalalah ayah si kembar?
Tulis Komentar
Anda harus Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.