Mon-Friday Challenge Siap Menantang Kemampuan Menulis Kamu!

Dokumen Bisnis Muda

Dokumen Bisnis Muda

Like

Tantangan menulis kembali hadir! Kamu sudah siap menaklukan tema harian yang mimin berikan?

Ada yang baru loh di tantangan menulis kali ini. Yuk cek syarat dan ketentuannya!



SYARAT DAN KETENTUAN MON-FRIDAY CHALLENGE

Berikut adalah syarat dan ketentuan Mon-Friday Challenge:
  1. Peserta submit tantangan menulis dengan hastag #Mon-FridayChallenge. 
  2. Menayangkan minimal 2 artikel perminggunya. Semakin banyak artikel yang tayang, maka semakin banyak poin yang didapatkan. 
  3. Hadiah untuk masing-masing penulis adalah Rp50.000-200.000 yang dapat direedem dari jumlah poin setiap bulannya. (Poin bertambah jika menayangkan artikel, jumlah views, komen, dan share artikel). Pastikan kamu share artikel sebanyak-banyaknya. 
  4. Setiap artikel yang mendapat 2000 views akan mendapatkan 20 poin tambahan, 3000 views mendapatkan 35 poin tambahan, dan 5000 views mendapatkan 50 poin tambahan. 
  5. Artikel yang ditulis harus bersifat orisinil dan tidak mengandung unsur SARA. 
  6. Tidak mengandung unsur plagiasi. Maksimal kemiripan dengan sumber adalah 20%. 
  7. Artikel yang dihitung adalah artikel yang berhasil tayang bukan berhasil submit.




HADIAH CHALLENGE

Berikut adalah hadiah challenge yang bisa ditukarkan dari Mon-Friday Challenge:
  1. E-wallet senilai Rp50 Ribu hingga Rp200.000 untuk setiap penulis atau,
  2. Merchandise menarik bisnis muda.  
 

TEMA CHALLENGE

  1. 6 Mei-Perbedaan Mencolok Genz vs Millenial dalam Pengelolaan Keuangan
  2. 7 Mei-Tema Rahasia
  3. 8 Mei-Saham vs Kripto, mana yang lebih cuan?
  4. 9 Mei-Tema Rahasia
  5. 10 Mei-Suka duka menggunakan paylater
  6. 13 Mei-Pelajaran apa yang kamu dapatkan dari womenstory?
  7. 14 Mei-Tema Rahasia
  8. 15 Mei-Internship ala Gen Z, Worth it ngga ya?
  9. 16 Mei-Tema Rahasia
  10. 17 Mei-Peluang karir melalui kemampuan menulis
  11. 20 Mei-Pelajaran apa yang kamu dapatkan dari Let's Blogging?
  12. 21 Mei-Tema Rahasia
  13. 22 Mei-Pelatihan UMKM berdampak atau hanya buang-buang anggaran?
  14. 23 Mei-Tema Rahasia
  15. 24 Mei-Tantangan menikah di era digital mesti sampai BI Checking
  16. 27 Mei-Merencanakan biaya pendidikan anak, berapa jumlah dan cara menyiapkannya?
  17. 28 Mei-Tema Rahasia
  18. 29 Mei-Membeli asuransi, bagaimana urgensi dan polemiknya?
  19. 30 Mei-Tema Rahasia
  20. 31 Mei-Bisnis frenchise minuman dingin, gimana prospeknya?

--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".

 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Telegram kami! Klik di sini untuk bergabung