Coretax, Apakah Sudah Maksimal?

Like

2. Gangguan sistem

Dikarenakan masih dalam tahap peralihan membuat sistem ini masih sering mengalami gangguan, yang tak jarang akan membuat para penggunanya merasa kesal.
 

3. Lambatnya akses

Beberapa pengguna mengeluhkan lambat dan sulitnya akses untuk memasuki coretax. banyak yang mengatakan hanya terlihat laman putih kosong dan tanda atau simbol sedang memuat.

Baca Juga: Kenalan dengan Coretax & Manfaatnya, Harapan untuk Perpajakan Indonesia


4. Kurang atau tidak adanya pelatihan bagi para pengguna sistem ini

Seharusnya Ketika ada system terbaru, terutama yang berhubungan dengan layanan untuk publik, hendaknya dapat dilakukan sosialisasi atau pelatihan yang memadai, sehingga tidak terjadi kesulitan dan kesalahpaham ketika melakuka penginputan data.







---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung