Pengangkatan CPNS Ditunda, Alternatif yang Bisa Dilakukan

Like

Mengelola Keuangan dengan Bijak

Hal yang dapat dilakukan dalam pengaturan keuangan di antaranya menyusun anggaran ketat untuk menghindari pemborosan dan menyimpan dana darurat untuk kebutuhan tak terduga.

Hindari pula utang konsumtif agar tidak membebani keuangan.
 

Menjaga Motivasi dan Kesehatan Mental

Tidak menampik kemungkinan, perubahan yang mendadak dapat membuat Anda terganggu secara pikiran hingga mental. Dalam hal ini, pentingnya untuk sadar akan kontrol dan manajemen diri.

Baca Juga: Pengangkatan CPNS Ditunda, Ini yang Bisa Kamu Lakukan!

Cara yang dapat dilakukan yakni menjalin komunikasi dengan sesama calon CPNS untuk berbagi informasi dan dukungan, menjaga pola hidup sehat dan keseimbangan antara usaha serta istirahat.

Selain itu, Anda juga dapat fokus pada peluang lain tanpa kehilangan semangat menunggu pengangkatan resmi.


Penundaan pengangkatan CPNS memang menimbulkan protes dan terasa sulit. Namun hal tersebut tentu bukan akhir segalanya.

Dengan strategi yang tepat secara pribadi, calon CPNS bisa tetap produktif sembari menunggu. Mari tetap optimis dan manfaatkan waktu sebaik mungkin untuk persiapan karier ke depan!








---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung