Makanan yang Harus Dihindari Jelang Waktu Beristirahat

Deretan Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Jika Ingin Tidur Nyenyak di Malam Hari (sumber gambar: Canva)

Deretan Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Jika Ingin Tidur Nyenyak di Malam Hari (sumber gambar: Canva)

Like

Idealnya durasi tidur malam yang direkomendasikan oleh ahli kesehatan yakni sekitar 6-8 jam, namun terkadang semakin dewasa maka semakin sulit juga kita mengatur jam tidur dengan baik.

Padahal jam tidur yang cukup dan berkualitas punya peranan penting dalam menjaga kesehatan fisik dan juga mental kita lho. 

Selain mengatur waktu, ternyata asupan makanan dan minuman juga berpengaruh terhadap kualitas tidur.


Makanan yang Harus Dihindari Jelang Waktu Beristirahat

Ada beberapa makanan dan minuman yang sebaiknya dihindari konsumsinya menjelang waktu beristirahat. 

1. Fast Food 

Makanan pertama yang menjadi pantangan dimakan sebelum istirahat malam adalah makanan cepat saji atau fast food.

Selain tinggi garam dan diproses dengan digoreng, fast food bisa menyebabkan perut kembung dan rasa tidak nyaman ketika berbaring.

Jadi kalau mau tidurmu berkualitas hindari makan fast food di menu makan malammu ya. 



2. Tomat 

Meskipun ada yang bilang makan buah di malam hari punya manfaat bagus untuk kesehatan tubuh, tetapi tidak dengan buah tomat ya.

Mengapa tomat tidak boleh dikonsumsi malam hari, karena tomat bersifat asam yang bisa menyebabkan perut mulai di malam hari, tentu jika begitu tidur malam kamu pun bisa tidak nyaman.