Apakah Petani Punya Masa Depan? Menghadapi Rendahnya Haga Jual di Sektor Pertanian.

Like
Pemerintah sudah mencanangkan sistem Resi Gudang sebagai instrumen tunda jual khususnya pada saat panen raya agar petani mendapatkan harga tertinggi. Selain itu, SRG memberikan kesempatan kepada petani untuk memperoleh pinjaman dari pihak perbankan menggunakan jaminan produk yang masuk dan terdaftar dalam SRG (Anugrah et al., 2023). Meskipun konsep SRG sangat baik, namun masih terdapat banyak kendala dalam penyelenggaraannya. Peran pemerintah diperlukan dalam memperbaiki SRG sehingga  kepercayaan petani meningkat untuk bergabung dalam sistem tersebut.

Baca Juga: Tantangan Regenerasi dalam Peringatan Hari Tani
 

Kesimpulan

Pada intinya, peluang pada sektor pertanian sangat besar, namun rendahnya harga jual di tingkat petani berdampak pada kesejahteraan petani Indonesia. Maka pemerintah dapat mengambil peran penting diantaranya memutus rantai pasok yang kurang efisien, memperluas akses pasar, memberikan dukungan berupa subsidi bagi petani, serta memperbaiki sitem yang berjalan agar dapat menjaga kestabilan harga.


Sumber :
Saptana, N., Suryani, E., & Darmawati, E. (2019). Kinerja Rantai Pasok, Dinamika, dan Pembentukan Harga Beras di Jawa Tengah. Analisis Kebijakan Pertanian, 17(1), 39–58.
Anugrah, I. S., Saputra, Y. H., & Erwidodo. (2023). Prospek Penyelenggaraan Sistem Resi Gudang (SRG) sebagai Instrumen Sumber Pembiayaan dan Peningkatan Pendapatan Petani Jagung. Analisis Kebijakan Pertanian, 21(2), 199–230.