3. Berinteraksi dengan Orang Terdekat Secara Langsung
Be-emers, kalau biasanya kita berinteraksi dengan orang terdekat melalui layar ponsel, tidak ada salahnya jika sesekali kita berinteraksi secara langsung atau tatap muka.Hangout atau makan bersama merupakan beberapa pilihan aktivitas untuk berinteraksi secara langsung.
4. Kegiatan Mindfulness
Mengutip dalam laman gleneagles.com.my, yang dimaksud mindfulness adalah upaya melatih kembali pikiran secara perlahan untuk fokus pada momen saat ini, daripada berkutat pada masa lalu dan mengkhawatirkan masa depan.Contoh kegiatan mindfulness yang simple untuk dilakukan antara lain meditasi dan menggambar.
5. Membersihkan Tempat Tinggal
Selain membuat tempat tinggal bersih, membersihkan rumah juga dapat menjaga kesehatan mental. Kita bisa memulainya dengan decluttering atau organizing perabotan dan alat-alat rumah tangga.Nah Be-emers, aktivitas-aktivitas di atas cukup efektif untuk meminimilisir penggunaan teknologi dalam kehidupan kita.
Akan tetapi yang terpenting adalah menanamkan niat ingin meminimalisir penggunaan perangkat digital, karena gaya hidup digital minimalism ini tidak mudah dilakukan apabila tidak disertai dengan niat yang kuat, terutama dijaman serba digital seperti saat ini.
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung
Swastiti
Tulis Komentar
Anda harus Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.