Mars Rover Milik China Berhasil Selesaikan Misi 90 Harinya!

Zhurong Rover on Mars Illustration Web Bisnis Muda - BBC

Zhurong Rover on Mars Illustration Web Bisnis Muda - BBC

Like

Mars Rover milik China telah menyelesaikan misi 90 hari yang direncanakan dengan muatan penuh dan dalam kondisi baik akan terus menjelajah.

Badan Antariksa Nasional negara tersebut mengatakan Rover yang bernama Zhurong itu akan terus menjelajahi permukaan Mars.
 

Zhurong Landing Platform - BBC

Zhurong Landing Platform - BBC


Rover Zhurong telah mendarat pada tanggal 14 Mei dan telah mengambil gambar “Planet Merah” melalui Tianwen-1 China.

Menurut Communist Party of China’s Global Times, rover tersebut telah menempuh jarak 889 meter dan telah mengumpulkan sebesar 10 gigabyte data mentah.
 

Zhurong Rover Landing - BBC

Zhurong Rover Landing - BBC


Menurut The Associated Press, China juga sedang merakit stasiun ruang angkasa. Modul pertamanya sekarang sedang berada di orbit di sekitar Bumi.


Negara itu juga baru-baru ini membawa batu bulan kembali ke Bumi, yang menjadikannya negara kedua yang melakukannya sejak Amerika Serikat.

Kira-kira, statement tentang Mars yang bisa dihuni, benar nggak ya, Be-emers?