Update Harga Emas Bisnis Muda
Likes
Dari data Bloomberg, hingga pukul 9:02 WIB, harga emas Comex tersebut naik tipis 0,01 persen dengan berada di level US$1.820,80 per troy ounce. Begitu juga dengan harga emas Spot yang naik 0,01 persen ke level US$1.809,16 per troy ounce
Namun dilansir Bisnis.com, seiring adanya persaingan penemuan vaksin Covid-19, penguatan emas ini dinilai bakal sulit mencapai US$2.000 dalam jangka panjang. Meski begitu, harga emas diprediksi akan masih terus menguat hingga kuartal III/2020.
Emas Antam
Sedangkan ukuran 0,5 gram, harga emas Antam naik Rp3.000. Sementara itu, harga jual kembali (buyback) emas Antam justru masih enggak berubah sejak dua hari kemarin, yakni Rp832.000 per gram.
Ukuran (gram) | Harga Emas Antam |
---|---|
0,5 | Rp500.000 |
1 | Rp940.000 |
5 | Rp4.480.000 |
10 | Rp8.895.000 |
25 | Rp21.112.000 |
Emas di Pegadaian
Data di Pegadaian Digital Service menunjukkan, harga emas batangan di Pegadaian hari ini justru terpantau stagnan. Padahal, di perdagangan kemarin (8/7), harga emas di Pegadaian mengalami kenaikan yang cukup signifikan.Stagnannya harga emas di Pegadaian ini terjadi di semua ukuran, baik cetakan Antam, UBS, maupun Galeri 24.
Ukuran (gram) |
Harga Emas Antam | Harga Emas UBS | Harga Emas Galeri 24 |
---|---|---|---|
0,5 | Rp509.000 | Rp499.000 | Rp509.000 |
1 | Rp958.000 | Rp943.000 | Rp927.000 |
5 | Rp4.685.000 | Rp4.617.000 | Rp4.465.000 |
10 | Rp9.323.000 | Rp9.138.000 | Rp8.866.000 |
50 | Rp46.525.000 | Rp45.603.000 | Rp44.131.000 |
Tulis Komentar
Anda harus Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.