Likes
4. Taurus
Taurus terkenal setia dan bisa diandalkan. Mereka memiliki rasa cinta yang besar dan selalu menghargai. Sayangnya itu membuat Taurus cenderung posesif dan keras kepala.Baca Juga: Perfeksionis, Ini 4 Karakteristik Virgo yang Perlu Diketahui!
Jika menemukan customer Taurus tawarkan keunggulan produk yang tidak hanya bisa dirasakan oleh Taurus tapi juga orang-orang di sekitarnya. Sehingga mereka akan tertarik karena dapat membagikan produkmu itu.
5. Gemini
Si kembar Gemini adalah orang yang penuh kasih sayang tapi penuh rasa penasaran. Besarnya rasa penasaran mereka membuat gampang gelisah dan tidak konsisten.Nah, untuk Gemini kamu bisa pancing mereka untuk mencari tahu lebih dalam tentang produkmu. Jangan tawarkan produkmu secara hard selling pada mereka, tapi gunakan kata-kata dan visual yang misterius.
6. Cancer
Cancer sangat imajinatif, setia, dan simpatik. Imajinasinya yang tinggi membuat Cancer terkadang manipulatif dan sedikit moody. Ada saat-saat Cancer emosional.Hati-hati jangan sampai merusak mood Cancer. Jika melihat Cancer dalam keadaan lemas dan diam lebih baik cari hari lain untuk bertemu dengan mereka. Jika bertemu Cancer dalam mood buruk bicara seperlunya saja.
Itu dia cara menangani customer dengan zodiak-zodiak tertentu. Selanjutnya Be-emers mau zodiak apa lagi nih?
Mau tulisanmu dimuat juga di Bisnis Muda? Kamu juga bisa tulis pengalamanmu terkait investasi, wirausaha, keuangan, hingga lifestyle di Bisnis Muda dengan klik “Mulai Menulis”.
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
Gabung juga yuk di komunitas Telegram kami! Klik di sini untuk bergabung.
Tulis Komentar
Anda harus Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.