Rahasia Frugal Living ala Cinta Laura, Meski Hemat Tetap Bisa Tampil Mewah!

Like

4. Menerapkan Skala Prioritas

Cinta Laura mengakui bahwa hanya membeli barang branded dalam kurun waktu 5 tahun sekali, hanya untuk imagenya sebagai aktris. 

Namun, Cinta laura selalu menerapkan skala prioritas terlebih dahulu sebelum memutuskan untuk membeli sesuatu.

 

5. Memakai Barang Hingga Rusak

Cinta Laura juga sempat mengakui di laman Youtube-nya, bahwa dirinya seringkali menggunakan barang yang sama hingga sampai rusak.

 

6. Investasikan Uangmu

Jangan hanya menabung, tapi investasikan juga uangmu agar nilainya bisa terus bertambah. Ada banyak pilihan investasi yang bisa kamu coba, seperti deposito, reksadana, atau saham. 

Baca Juga: Frugal Living dan Gaya Hidup Minimalis, Satu Tujuan Tapi Beda Cara Eksekusinya!


Cinta Laura sendiri mengaku gemar berinvestasi di saham. Frugal living bukan hanya tentang menghemat uang, tapi juga tentang menghargai nilai-nilai penting dalam hidup. 

Dengan menerapkan gaya hidup ini, kamu bisa mencapai tujuan keuanganmu dan hidup dengan lebih bahagia. Ingat, kunci utama frugal living adalah disiplin dan konsisten.

Tertarik untuk mencoba gaya hidup hemat ala Cinta Laura? Yuk, mulai dari langkah kecil dan rasakan manfaatnya!***




----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Telegram kami! Klik di sini untuk bergabung