Likes
3. Berolahraga atau melakukan aktifitas fisik di luar
Cobalah berikan dirimu self reward berupa olahraga atau aktivitas fisik yang dilakukan di luar rumah, seperti jogging atau berjalan-jalan di alam terbuka.Cukup jalan-jalan di taman dekat rumah saja sudah dapat membantu melepas penat dari pikiran kita.
4. Bermain game
Saat ini banyak media yang dapat digunakan untuk bermain game, tidak harus lewat PC bermain game saat ini bisa dilakukan dengan menggunakan smartphone.Tetapi ingat untuk game berbayar usahakan tahu batasan agar uang kita tetap aman. Selain irit, hal ini juga dapat dilakukan dimanapun.
Baca Juga: Cara Sederhana Self Reward Tanpa Boros!
5. Berinvestasi
Self reward identik dengan membeli barang mahal untuk diri sendiri, kenapa tidak mencoba untuk membeli instrumen investasi saja. Seperti emas, saham dan reksadana, membeli instrumen investasi merupakan hadiah terbaik untuk mengapresiasi diri sendiri.---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung
Komentar
23 Oct 2024 - 18:13
Simple ajah self reward, sederhanakan, jangan dipersulit yaaa
23 Oct 2024 - 16:47
Self reward penting banget agar terjaga mental health
23 Oct 2024 - 13:14
Masalahnya itu belum merasa dapet self reward kalau belum shoping, hehe