Trend Pretty Pantry, Konsep Dapur Unik di Kalangan Anak Muda

Like

Pretty Pantry Butuh Dana yang Besar

Mewujudkan sebuah pretty pantry pasti akan membutuhkan effort dan dana yang cukup besar. Dapur dan peralatan yang mungkin masih cukup baik dan masih layak pada akhirnya tidak digunakan lagi dan digantikan dengan yang lebih estetik, merubahnya saja pasti akan mengeluarkan biaya yang cukup besar.

Bukan hanya dari segi merubah dan mengganti  dapur serta peralatannya saja, istilah pretty pantry ini juga meliputi desain kemasan produk makanan yang digunakan.

Seperti kita tahu bahwa banyak perusahaan consumer good yang merubah atau menambah kemasan produk mereka sesuai dengan selera generasi muda saat ini.

Baca Juga: Menghemat Uang Belanja dengan Sampah Dapur, Begini Caranya!

Pastinya harga dari produk tersebut cenderung lebih tinggi dari produk dengan desain sebelumnya dan yang pasti produk makanan merupakan sesuatu yang pasti akan kita beli setiap bulan. 


Jadi be-emers alangkah lebih baiknya, ketika mengikuti sebuah trend kita dapat mengukur kemampuan kita. Serta melihat apakah trend tesebut mempunyai manfaat atau tidak bagi kita, sehingga terhindar dari sifat konsumtif. 







---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung