Menyiasati Mahalnya Biaya Kesehatan, Tips Memilih Asuransi!

Like

4. Kelola gaya hidup kita dengan baik

Pihak asuransi akan melihat gaya hidup kita dan hobi kita. Sesorang dengan gaya hidup yang kurang sehat, gemar merokok dan mempunyai hobi berolahraga ekstrem sudah pasti akan dikenakan premi asuransi yang lebih mahal.


5. Cara pembayaran

Besarnya premi ditentukan pula dengan cara pembayaran. Cara pembayaran tahunan atau membayar sekaligus akan lebih terjangkau daripada cara pembayaran yang bersifat bulanan.

Premi yang biasa dibayarkan bulanan biasanya mempunyai harga lebih mahal.

Baca Juga: Biaya Kesehatan Makin Mahal, Tips Menyiasatinya!
 

6. Menjaga kesehatan

Hal ini sangat penting dilakukan, karena seseorang yang memiliki riwayat penyakit tertentu sudah pasti dikenakan premi yang lebih tinggi.

Maka menjaga kesehatan merupakan tips yang paling penting ketika kita menginginkan premi asuransi yang terjangkau. 






---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung