Multitasking Menghambat Produktivitas? Coba Lakukan Hal Ini!

Like

Gunakan Metode Task Switching

Memahami task switching sebagai alternatif yang lebih efisien daripada multitasking membutuhkan pemahaman yang mendalam tentang konsep tersebut.

Pertama-tama, anda perlu membedakan task switching dari multitasking. Task switching memungkinkan Anda fokus pada satu tugas sekaligus sambil beralih antara tugas-tugas yang berbeda sesuai dengan kebutuhan.

Multitasking, di sisi lain, berarti melakukan banyak tugas sekaligus, yang seringkali menghasilkan pembagian terkait perhatian yang tidak efektif.

Fokus tunggal pada satu tugas pada satu waktu meningkatkan kualitas pekerjaan. Dengan memberikan seluruh perhatian penuh pada satu tugas, orang dapat mempelajari topik tersebut, mengurangi kemungkinan kesalahan, dan mencapai hasil yang lebih baik secara keseluruhan.

Baca Juga: Orang Miskin Dilarang Kuliah: Menyoroti Ketimpangan dalam Pendidikan Tinggi


Task switching juga memungkinkan orang agar bisa memprioritaskan tugas-tugas mereka dengan lebih baik juga mengelola waktu mereka dengan lebih efisien.

Strategi ini digunakan untuk menerapkan pendekatan task switching di tempat kerja termasuk mengatur jadwal dengan bijak, membagi tugas berdasarkan prioritas, dan mengurangi gangguan.

Karena itu, solusi yang lebih baik adalah dengan melakukan atau terbiasa menggunakan task switching. Dengan arti dapat mengubah paradigma multitasking menjadi satu fokus tunggal pada satu tugas yang dikerjakan dengan satu waktu, dan kemampuan untuk beralih antara tugas dengan cepat jika diperlukan.




----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Telegram kami! Klik di sini untuk bergabung