11 Manfaat Berkurban, Terutama Bagi Perekonomian

Like

6. Membuka Peluang Usaha

Kebutuhan hewan ternak untuk kurban setiap tahun selalu mengalami peningkatan. Dan ini akan memberi manfaat yang besar jika hewan ternak tersebut dapat dipenuhi oleh peternak dalam negeri, bukan dari impor.

Kesempatan ini juga digunakan untuk mengatur harga hewan ternak agar tidak terjadi lonjakan harga berlebihan.

Lonjakan harga yang berlebihan akan membuat beberapa orang tidak jadi membeli hewan kurban dan ini berakibat kurang optimal. Pengawalan hewan kurban juga harus dilakukan setelah idul kurban. Termasuk juga harus dilakukan pemutusan rantai tengkulak.

Baca Juga: Daging Kurban Dijual? Bagaimana Hukumnya?


7. Membuka Lapangan Kerja

Munculnya peternak-peternak besar membuka lowongan kerja bagi masyarakat. Lowongan kerja juga terbuka di sepanjang mata rantai kurban seperti sektor pakan ternak, transportasi, tukang jagal. Ini tentu saja dapat membantu mengurangi masalah PHK besar-besaran yang sedang terjadi
 

8. Mengurangi Kemiskinan

Membuka kesempatan berusaha berarti juga mengurangi kemiskinan. Meningkatkan mutu pendidikan. Mengembangkan usaha ternak butuh ilmu pengetahuan yang baik, baik untuk pembibitan, pakan, pencegahan penyakit, teknologi kandang, pemasaran, pengaturan keuangan, dan sebagainya. Ini dibutuhkan sumber daya manusia yang unggul yang dihasilkan dari pendidikan pendidikan yang berkualitas 


 

9. Mendorong Kemajuan Teknologi

Dibangun, dibuka, dan dikembangkannya laboratorium-laboratorium pengujian untuk kepentingan ternak juga salah satu contoh lain dari terbukanya kesempatan kerja.
 

10. Mendorong Perbaikan Infrastruktur, Keamanan Wilayah, dan Kemudahan Administrasi

Permintaan hewan kurban yang terus meningkat, juga harus diimbangi dengan perbaikan infrastruktur seperti jalan dan bangunan, perbaikan keamanan dalam suatu wilayah, 

 

11. Meningkatkan Produktivitas Ekonomi

Ini karena, untuk mengelola ternak dan kurban secara baik, harus makan melibatkan berbagai pihak minimal Dinas Pertanian, Kesehatan, Sosial, Perdagangan, Keuangan







----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Telegram kami! Klik di sini untuk bergabung