5 Tanda Kamu Harus Segera Melakukan Decluttering, Salah Satunya jika Sudah Ada Pengganti!

Like

3. Sudah mempunyai penggantinya

Pengganti disini merujuk dari pengganti sebuah barang, bukan yang lainnya. Sering kita membeli barang yang sebenarnya kita sudah punya, alasannya sudah bosan dengan barang yang lama. Akan tetapi barang yang lama itu tidak kita singkirkan, melainkan kita simpan dan menumpuknya. Daripada memiliki barang double dengan fungsi yang sama, yuk kita kasih saja ke orang lain apabila masih bagus.

Baca Juga: 6 Tradisi Khas Ramadan di Berbagai Daerah: Dari Bersih-Bersih Hingga Makan-Makan


4. Sudah tidak bisa dipakai

Barang yang sudah tidak bisa dipakai lebih baik langsung kita buang saja, daripada tetap kita simpan dengan alasan masih sayang atau nanti kita reparasi. Selain sudah tidak ada fungsi dan manfaatnya lagi, barang itu juga akan memenuhi ruangan.
 

5. Tidak ada tempat untuk menyimpan

Ketika kita merasa ruangan atau tempat menyimpan barang sudah penuh dan sesak, alangkah baiknya kita mengurangi barang-barang tersebut. Sering kita jumpai ruangan yang sudah penuh sesak tetepi masih dijejali barang-barang baru oleh pemiliknya. Tanda ini merupakan tanda utama bahwa kita harus melakukan decluttering.















----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung