Rekomendasi 3 Destinasi Aquarium Date Bareng Pasanganmu, Yuk Cobain!

Like

2. BX Sea Bintaro

Destinasi baru yang ada di Bintaro, Tangerang Selatan cocok banget buat ngedate bareng pasanganmu. Kamu bisa nikmatin momen bareng pasangan dengan lihat aneka ragam biota air yang hidup langsung di bawah laut. 

BXSea Bintaro juga diklaim punya dome terbesar di Indonesia, lho! Keren banget kan? Cocok buat jalan santai dan nikmatin hari-harimu bareng pasangan. 

Aquarium terbesar ini berlokasi di dalam Bintaro Jaya Xchange Mall 2, Pondok Aren, Tangerang Selatan. 

Akses ke sana juga gampang, kamu bisa naik KRL dan turun di stasiun Jurang Mangu, dari situ bisa langsung jalan kurang lebih 650m menuju BXSea Bintaro. 

Baca Juga: Mungkinkah Ikutan Bootcamp Bisa jadi Solusi untuk Karir Stuck?


 

3. Sea World Ancol

Pasti kamu enggak asing, kalau masa kecilnya pernah kesini bareng keluarga atau bahkan sekolahmu. Tempat wisata yang paling fenomenal ini dan udah ada dari tahun 1994. 

Tempat ini jadi akuarium pertama yang menyediakan biota laut yang ditaruh di dalam antasena tunnel besar dan kamu bisa menikmatinya dengan berjalan memasuki akuarium tersebut.

Enggak cuma iitu kamu juga nikmatin berbagai acara yang disediakan oleh Sea World Ancol, seperti feeding seaturtle, arapaima, moray eel, hingga shark bareng pasanganmu. Games banget kan? xixi~

Sea World Ancol berlokasi di Jl. Lodan timur, Ancol, Pademangan, Jakarta Utara.







----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung