Manggung di Java Jazz Festival 2022, Endah N Rhesa Cerita Perjuangannya selama Pandemi
Duo Endah N Rhesa kembali manggung di Jakarta International BNI Java Jazz Festival (JJF) tahun ini. Endah N Rhesa pun berbagi cerita bagaimana perjuangan mereka sebagai musisi di kala pandemi Covid-19 nih, Be-emers.