Pengalaman Nonton Pestapora: Serunya Member Ditraktik Bisnis Muda!

Like

Nostalgia Bareng Lagu "Bukan Superstar" dari Project Pop

Penampilan Projectpop di Pestapora (Foto DokPribadi)

Penampilan Projectpop di Pestapora (Foto DokPribadi)




Di Pesta Pora, saya kembali bernostalgia ketika band Project Pop tampil. Arena konsernya pun pecah bareng penonton, ketika grup legend ini membawakan lagu "Bukan Supersta".

Saya pun ikutan sing along deh bareng sama penyanyinya. Rasa kaki udah pegel banget tapi masih enggak mau ketinggalan keseruan di Pestapora,karena atomosfer sangat luar biasa sekali.

Selain Project Pop, sebenernya banyak musisi lain yang juga tampil dalam acara pestapora kemarin. Semuanya keren-keren banget ketika tampil di acara pestapora. 

Baca Juga: Mau Datang ke Konser? Jangan Skip Bawa 7 Barang Ini!

 


Ikutan Games Berhadiah dari Pertamina Fastron               

Selain konser, Saya juga enggak ketinggalan mengikuti acara games berhadiah dari Pertamina Fastron.  Games yang diselenggarakan diantaranya angkat beban selama 30 detik, challenge foto, dan banyak keseruan permainan lainnya.

Untungnya nih, ketika games kemarin saya banyak dapat hadiah menarik. Diantaranya dapat topi dan sticker. Selain mendapatkan hadiah merchandise dari booth Pertamina Fastron saya juga dapat voucher makan dan minum.

Definisi nonton konser banyak ketiban berkah! .Setelah mengikuti acaranya Saya juga tidak lupa untuk mengantri untuk membeli makanan di sana.

Di Pestapora kemarin, sebelum pulang saya pesen makanan yang enakk banget. Saya pun akhirnya mampir ke booth Mie Sedap. 

Di sana saya pesan menu yang katanya spesial banget yaitu "Paket Mantap Goreng dengan Topping Potongan Ayam Katsu dan Telur Mata Sapi". Beuh! Mantap banget makan sambil dengerin iringan musik. 

Pokoknya, happy banget bisa ikutan acara pestapora kemarin. Setelah selesai santap malam, akhirnya saya pulang. 












---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung