Mengapa Perempuan Lebih Rentan Burnout di Tempat Kerja? Tips untuk Menghadapinya!

Like

Bagaimana Cara Menghadapi Burnout di Tempat Kerja?

Ketika mengalami burnout di tempat kerja, ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk menghadapinya. Berikut adalah tips yang bisa dilakukan: 


1. Jangan Terlalu Dekat dengan Mereka yang Memiliki Kebiasaan Negatif

Ketika kamu sedang penat dengan ragam tantangan yang dihadapi, usahakan untuk menjauh dari rekan kerja yang memiliki kebiasaan negatif. Kebiasaan negatif ini di antaranya adalah membicarakan orang lain, menyebarkan fitnah, dan suka membesarkan hal kecil menjadi hal besar. 


2. Cari Suppport System yang Bisa Kamu Percaya

Ketika sedang merasa lelah, kamu perlu dukungan (support system) dari sesama perempuan. Kamu bisa bergabung dengan grup komunitas atau cari bantuan dari ahlinya. Dengan begitu, kamu akan mendapat bantuan yang lebih baik. 
 

3. Ikut kegiatan menarik untuk menyalurkan hobi

Untuk melepaskan penat, kamu bisa ikut kegiatan menarik untuk menyalurkan hobi. Melakukan hobi di waktu luang bisa membuat kamu menjadi lebih rileks di tempat kerja. 

 

Ketika Burnout Melanda Kapan Kamu Butuh Bantuan Profesional dan Support System?

Ketika sudah merasa burnout yang tidak tertahankan, kamu harus segera cari bantuan profesional dan dukungan. 

Nah, khusus kamu perempuan hebat yang pengin sharing seputar karir hingga kesehatan mental, yuk ikutan Women Story Bisnis Sisterhood by Komunitas Bisnis Muda yang akan dilaksanakan pada: 
  • Sabtu, 05 Oktober 2024
  • Pukul 15.00-18.00 WIB
  • Cascade Kofy (Jl. Prajurit KKO Usman & Harun No. 30A, Senen, Jakarta Pusat)
 

Women Story Bisnis Muda

Women Story Bisnis Muda


Selama Acara Kamu Akan Mendapatkan: 

  • Sharing dan diskusi seputar kesehatan mental bersama perempuan hebat 
  • GRATIS konsultasi eksklusif dengan Pramudya Ardyagarini & Lulu Khoiruningrum, Founder & Konselor Parentsea
  • Food and Beverage
  • Freebies (Special Support dari member UMKM Katalogue Bisnis Muda @mr.generie)
  • Voucher Belanja up to Rp150rb

Yuk, daftarkan sekarang di bit.ly/WomenStoryQLC