Like
Jika TKW sebagai pahlawan dewasa sangat inspiratif, sayangnya mereka sering pulang dengan tangan hampa, bahkan dengan anak yang dilahirkan tanpa bapak.
Jadi setiap perempuan harus punya potensi dan daya juang memanfaatkan potensinya dan bermanfaat bagi dirinya sendiri maupun bagi bangsa.
Dalam prakteknya masih terdapat praktek diskriminasi bagi perempuan untuk mengoptimalkan profesinya.
Untuk itu perjuangan untuk menghilangkan diskriminasi juga harus tetap digaungkan karena optimalisasi profesi harus setara dengan profesi yang diembangnya. .
Para Kartini muda dapat meniru dan meneladani Kartini dalam mengoptimalkan profesinya sesuai dengan keinginan mereka.
Adanya ragam profesi yang dimiliki para perempuan Indonesia, terus belajar keahlian baik dalam manajemen keuangan, teknolgi, jiwa kepemimpinan dan komunikasi efektif.
Di era digital, peran teknologi juga mempengaruhi kemampuan perempuan agar terus adaptasi dengan teknologi.
Bantuan teknologi untuk pemberdayaan perempuan sangat besar fungsinya. Perempuan makin mampu menerapkan hobi, kemampuan misalnya memasak, belajar dari youtube maupun media yang relevan.
Demikian juga dalam akses informasi, akses media yang kredibel dan dapat terpecaya dan mengoptimalkan lapangan pekerjaan yang jenisnya sangat beragam .
Sebagai penutup, Indonesia memiliki ragam bahan baku yang sangat variasi seperti kelapa, singkong, pisang, ubi dan lainnya.
Semuanya dapat diolah menjadi makanan dan dijual dan akhirnya menambah penghasilan keluarga. Selamat Hari Kartini untuk Perempuan yang selalu berjuang untuk berdaya!
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung
Tulis Komentar
Anda harus Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.