Pengin Lolos Beasiswa? Yuk, Perhatikan Tips Berikut Ini!

Like

Komponen Pembiayaan

Peserta beasiswa yang lolos akan mendapatkan pembiayaan yang ditanggung, berikut ini:
Dana Pendidikan: SPP, Tunjangan Buku, Bantuan penelitian dan Publikasi Jurnal
Dana Pendukung: Dana Transportasi, Visa, dan Asuransi Kesehatan


Cara Daftar Beasiswa Pendidikan

Peserta beasiswa yang akan mendaftar beasiswa pendidikan bisa melakukan pendaftaran dengan cara berikut ini:
  1. Kunjungi website www.beasiswa.kemdikbud.go.id
  2. Unggah dokumen kemudian mengisi form yang disediakan sesuai dengan jenis beasiswa yang akan dipilih pendaftar.


Baca Juga: Beasiswa PPA, Cocok untuk Kamu yang Enggak Mau Repot


Jenis Beasiswa

Peserta beasiswa dapat memilih jenjang S1, S2 dan S3 untuk mendapatkan beasiswa, berikut jenis-jenisnya:

D4 atau S1

  1. Beasiswa D4/S1 calon guru SMK dalam negeri
  2. Beasiswa S1 pelaku budaya dalam negeri
  3. Beasiswa S1 Indonesia Maju dalam dan luar negeri
  4. Beasiswa S1 pendidikan guru sekolah dasar (PGSD)
  5. Beasiswa S1 pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan

S2

  1. Beasiswa calon dosen Pergutuan Tinggi Akademik (PTA) dalam dan luar negeri
  2. Beasiswa calon dosen Perguruan Tinggi Vokasi (PTV) dalam dan luar negeri
  3. Beasiswa pendidik dan tenaga kependidikan dalam dan luar negeri

S3

  1. Beasiswa PTA dalam dan luar negeri
  2. Beasiswa PTA Joint Degree/Dual Degree
  3. Beasiswa PTV dalam dan luar negeri
  4. Beasiswa dosen lembaga pendidikan tenaga kependidikan atau profesi guru luar negeri
Nah, bagi sobat Be-emers atau peserta yang ingin daftar, lakukan cek berkala di situs beasiswa kemendikbud. 








----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Punya opini atau tulisan untuk dibagikan juga? Segera tulis opini dan pengalaman terkait investasi, wirausaha, keuangan, lifestyle, atau apapun yang mau kamu bagikan. Submit tulisan dengan klik "Mulai Menulis".
 
Submit artikelnya, kumpulkan poinnya, dan dapatkan hadiahnya!
 
Gabung juga yuk di komunitas Whatsapp Group kami! Klik di sini untuk bergabung