5 Jenis Es yang Bisa Jadi Ide Jualan Selama Ramadhan, Dijamin Untung Besar!

Ilustrasi minuman untuk berbuka puasa (Sumber gambar : Pexels.com/Leah Newhouse)

Ilustrasi minuman untuk berbuka puasa (Sumber gambar : Pexels.com/Leah Newhouse)

Like

Banyak usaha kuliner menjamur pada saat Ramadhan. Apabila ingin membuka usaha kuliner jangan asal membuka usaha atau latah ikut-ikutan yang lain.

Amati pasar, makanan atau minuman apa yang sedang diinginkan konsumen dan estimasikan modal yang harus dikeluarkan.

Berikut 5 usaha minuman yang muncul saat Ramadhan dengan modal kecil tetapi profit yang dihasilkan cukup besar.

Baca Juga: Berkahnya Takjil Ibu Siti Saat Ramadan

 

1. Usaha Es Kuwut

Minuman khas bali ini memiliki cita rasa manis dan sedikit asam. Minuman ini terbuat dari campuran melon, kelapa muda, jeruk nipis, selasih, es batu dan air.


Minuman ini sangat cocok diminum saat berbuka puasa karena menyegarkan. Selain bahan baku yang mudah dicari, modal yang dikeluarkan juga tidak besar.

Baca Juga: Prospek Manisnya Bisnis Kuliner di bulan Ramadhan, Semanis Santapan Berbuka Puasa



2. Outlet Es Teh

Minuman ini sangat trend saat ini, banyak outlet es teh yang bermunculan. Baik itu merupakan franchise maupun usaha mandiri. 

Usaha ini cukup mempunyai prospek, terlebih minuman ini merupakan kegemaran orang Indonesia. Penggemarnya dari anak kecil sampai dengan orang dewasa.